Baru pada 1802, seorang kimiawan-fisikawan Inggris John Dalton, menghidupkan kembali teori atom itu. Perkembangan Teori Atom; Istilah atom telah dikenal oleh bangsa Yunani sebelum Masehi. Ahli fisika Yunani bernama Leucippus pada abad ke-5 SM dan Democritus (460-370 SM) telah mengemukakan teori tentang atom.Model atom Niels Bohr mengatasi masalah ini dengan menggunakan konsep-konsep dari teori kuantum, yaitu teori fisika yang menggambarkan perilaku partikel mikroskopis. Model atom Niels Bohr menyatakan bahwa elektron hanya dapat berada pada tingkat energi tertentu, yang disebut keadaan stasioner, dan tidak dapat berada di antara keadaan-keadaan
Kompetensi Dasar 3.3 Menjelaskan konfigurasi elektron dan pola konfigurasi elektron terluar untuk setiap golongan dalam tabel periodik 4.3 Menentukan letak suatu unsur dalam tabel periodik berdasar- kan konfigurasi elektron. Petunjuk Penggunaan e-LKPD: 1. Diskusilah sesuai dengan kelompok yang telah dibagikan. 2.
Gary Zukaf (2003:22) memberikan pengertian secara etimologis dari mekanika kuantum. „Kuantum‟ merupakan ukuran kuantitas sesuatu, besarnya tertentu. „Mekanika‟ adalah kajian atau ilmu tentang gerak. Jadi, mekanika kuantum adalah kajian atau ilmu tentang gerak kuantum. Teori kuantum mengatakan bahwa alam semesta terdiri atas bagian
Inilah yang ditampilkan di kedua film Ant Man, di mana makhluk hidup dan beberapa benda mati bisa menyusut hingga ukuran sub-atomik. 2. Mempelajari teori kuantum sama dengan mengenali diri kita sendiri. steemit.com. Semua yang ada di alam semesta bisa dipelajari lewat teori kuantum.